A.Berilah tanda silang (x) pada huruf a, b, c, d, atau e pada jawaban yang tepat!
1. Secara bahasa syirik
berasal dari bahasa arab asy-syirku,
berikut ini yang bukan merupakan
artinya adalah………
A.
Ta’addudul alihati
B.
Al-musyariku
C.
An-nasibu
D.
Al-muwahhidu
E.
Asy-syirkatu wasysyarikatu
2.
Berikut ini yang bukan termasuk syirik besar adalah …………
A.
Sum’ah karena selain Allah
SWT
B.
Berdoa yang ditujukan
kepada selain Alllah SWT
C.
Beramal yang ditujukan
kepada selain Allah SWT
D.
Menjadikan sembahan selain
Allah SWT
E.
Mencintai makhluk melebihi
cinta kepada Allah SWT
3.
Mengerjakan perbuatan yang
ingin dilihat (riya’), ingin didengar
(sum’ah), dan syirik dalam ucapan
seperti bersumpah dengan sesuatu selain Allah adalah termasuk contoh syirk asgar yang ……..
A.
Samar
B.
Tampak
C.
Agak samar
D.
Agak tampak
E.
Tidak jelas
4.
Sesuatu yang dikalungkan di
leher atau bagian tubuh dari seseorang yang bertujuan mendatangkan manfaat atau
menolak mudarat adalah pengertian dari ……………
A.
Sihir
B.
Ramalan
C.
Nusyrah
D.
Tanjim
E.
Tama’im
5.
Potongan ayat Al-qur’an
berikut ini merupakan penegasan Allah SWT tentang perbuatan syirik yang harus
kita hindari yaitu ………..
A.
Sihir
B.
Ramalan
C.
Nusyrah
D.
At-tiyarah
E.
Tama’im
6.
Berikut ini yang bukan termasuk akibat perbuatan syirik
adalah …….
A.
Kekal di neraka kecuali
bertaubat
B.
Menggugurkan amal shaleh
C.
Halal darah dan hartanya
D.
Diharamkan menikahkan atau
menikahi orang musyrik
E.
Sembelihan orang musyrik
adalah haram
7.
Seseorang yang menuhankan
sesuatu selain Allah dengan menyembahnya, meminta pertolongan kepadanya,
mentaatinya, atau melakukan perbuatan lain yang tidak boleh dilakukan kecuali
hanya kepada Allah disebut ……..
A.
Murtad
B.
Musyrif
C.
Munafik
D.
Musyrik
E.
Mursyid
8.
Berikut ini tidak termasuk
dalam kategori syirik At-Tassarruf adalah …….
A.
Percaya pada sihir
B.
Percaya pada makhluk halus
yang melindungi desa
C.
Meyakini bahwa nabi Isa
adalah anak Tuhan
D.
Percaya pada dukun
E.
Mempercayai dokter
9.
Ayat di atas
menjadi hujjah bahwa perbuatan syirik termasuk kategori ……………..
A.
Dosa kecil
B.
Dilarang
C.
Rijis
D.
Dosa besar
E.
Haram
10.
Menyembah dan meminta
pertolongan kepada orang yang telah meninggal, patuh kepada undang-undang atau
hokum yang bertentangan dengan hokum Allah termasuk kategori …………..
A.
As-Syirku Al-Akbar Wa
Asy-Syirku Al Ashgor
B.
As-Syirku Al-Akbar Zhahirun
Jahilun
C.
As-Syirku Al-Akbar
D.
As-Syirku Al-Akbar Bathinun
Wa Khafiyun
E.
As-Syirku Al-Ashgor
11.
Di dalam bahasa arab,
syirik besar yang tersembunyi dinamakan …….
A.
As-Syirku Al-Akbar Wa
Asy-Syirku Al Ashgor
B.
As-Syirku Al-Akbar Zhahirun
Jahilun
C.
As-Syirku Al-Akbar
D.
As-Syirku Al-Akbar Bathinun
Wa Khafiyun
E.
As-Syirku Al-Ashgor
12.
Pernyataan berikut ini
merupakan perbuatan musyrik ………..
A.
Orang yang mengakui bahwa
Allah SWT adalah Tuhannya
B.
Orang yang mengakui bahwa
Allah SWT sebagai Tuhan yang berhak disembah
C.
Orang yang tidaK mengakui
bahwa Allah SWT ada
D.
Orang yang percaya kepada
Allah SWT dan percaya ada kekuatan lain yang memberi selamat
E.
Orang yang berdoa hanya
kepada Allah SWT
13.
Al-Basit artinya ………..
A.
Maha Menghitung
B.
Maha Melapangkan
C.
Maha mewarisi
D.
Maha penyayang
E.
Maha melindungi
14.
Allah maha mewarisi adalah
arti dari sifat ………..
A.
Al-Muqsit
B.
Al-waris
C.
An-Nafi’
D.
Al-Hafiz
E.
Al-Akhir
15.
Dialah Allah, zat yang
tiada sesuatu sesudah-Nya. Hal ini sesuai dengan sifat Allah yaitu …………….
A.
Al-waris
B.
Al-Basit
C.
Al-Akhir
D.
Al-A’dl
E.
Al-Jami’
16.
Allah SWT melapangkan dan
memudahkan rezeki bagi siapa saja yang dikehendaki. Hal ini terdapat dalam
firman Allah ……………
A.
QS. Ar-Rum ayat 37
B.
QS. Al-Ma’idah ayat 37
C.
QS. Al-Baqarah ayat 73
D.
QS. Al-Kahf ayat 37
E.
QS. Ali Imran ayat 173
17.
Dialah Allah yang maha
menjaga segala sesuatu yang ada di alam ini. Hal ini sesuai dengan sifat Allah
yaitu ………………………
A.
Al-Muqsit
B.
Al-Waris
C.
Al-Akhir
D.
Al-Basit
E.
Al-Hafiz
18.
Dialah Allah yang maha
pemelihara. Ini sesuai dengan sifat Allah …………….
A.
Al-Basit
B.
Al-Wakil
C.
Al-Hafiz
D.
Al-waris
E.
Al-Muqsit
19.
Berikut ini adalah kalimat
yang menerangkan sifat Allah Al-Basit
adalah ……………….
A.
اللَّهُ يَبْسُطُ
الرِّزْقَ لِمَنْ يَشَاءُ وَيَقْدِرُ
B.
وَلِلَّهِ الْأَسْمَاءُ الْحُسْنَىٰ فَادْعُوهُ بِهَا
C.
لَيْسَ مِنْ أُمَّتِى مَنْ لَمْ يُجِلَّ كَبِيْرَنَا وَ يَرْحَمْ صَغِيْرَنَا
وَ يَعْرِفْ لِعَالِمِنَا (حَقَّهُ)
D.
وَهُوَ الْعَلِيُّ الْعَظِيمُ
E.
أَمِنْتُمْ مَنْ فِي السَّمَاءِ أَنْ يَخْسِفَ بِكُمُ الْأَرْضَ فَإِذَا
هِيَ تَمُورُ
20.
“Dialah Yang Awal, dan Yang
Akhir, yang Zahir dan Yang Batin, dan Dia Maha Mengetahui segala sesuatu.”
Kalimat tersebut terdapat dalam Firman Allah Surah Al-Hadid ayat ……………..
A.
2
B.
3
C.
4
D.
5
E.
6
21.
Seorang mukmin harus mampu
mengembalikan nafsunya dari nafsu amarah ke dimensi malaikat yaitu kembali dari
sisi Syaitan ke sisi Tuhan. Maka keadaan bertobat dari dosa adalah salah satu
keutamaan yang disukai di sisi Allah SWT. Sebagaimana disebutkan di dalam kitab
suci Al-Qur’an ………………..
A.
QS. At-Tahrim ayat 8
B.
QS. Al-Anbiya’ ayat 87
C.
QS. Al-Baqarah ayat 222
D.
QS. Thaha ayat 82
E.
QS. Al-Baqarah ayat 221
22.
Diantara hikmah yang dapat
dipetik dari berprasangka baik kepada Allah adalah memotivasi manusia untuk
beramal dengan sungguh-sungguh untuk meraih kehidupan yang lebih baik dengan
…………………..
A.
Bersikap apatis atas segala
sesuatu yang terjadi di alam semesta
B.
Mengeksploitasi semua yang
ada di bumi karena termasuk anugrah dari Allah
C.
Mengikuti hukum kausalitas
yang berlaku dan ditetapkan oleh Allah
D.
Menjadikan hukum kausalitas
sebagai pengingat kesadaran manusia
E.
Menaati semua aturan alam
jika memang dibutuhkan dalam hidup
23.
Ucapan kalimat tayyibah
tasbih “subhanallah” dan tahmid “Alhamdulillah” adalah dapat menjadi sumber
kekuatan rohani dalam menghadapi hidup ini yaitu menumbuhkan sikap …………………….
A.
Sikap cemas, kalut dan
mengabaikan harapan kepada Allah bagi masa depan
B.
Sikap positif, optimis, dan
penuh harapan kepada Allah bagi masa depan
C.
Sikap apatis terhadap
segala keadaan yang akan terjadi bagi masa depan
D.
Sikap khawatir terhadap
segala keadaan yang terjadi di masa depan
E.
Sikap cinta dunia sekarang
dan bagi masa depan
24.
Husnudzan merupakan akhlaq
terpuji, karena huznudhan kepada Allah adalah ………..
A.
Kunci kesenangan dan
berujung pada kepuasan
B.
Kunci membuktikan kepuasan
dan berujung pada kebebasan hidup
C.
Kunci memanfaatkan kemauan
dan berujung pada kaunggulan
D.
Kunci memaksimalkan kodrat
dan berujung pada keselamatan hidup
E.
Kunci meminimalkan
kegagalan dan berujung pada keberhasilan
25.
Ditinjau dari segi
etimologi kata Taubah berasal dari
bahasa arab
Taaba-Yatuubu-Taubah
yang artinya …………..
A.
Sadar
B.
Takut
C.
Ingat
D.
Kembali
E.
Berhenti
26.
Ditinjau dari segi istilah
husnudzan memiliki pengertian yaitu …………………..
A.
Berbaik sangka terhadap
segala ketentuan dan ketetapan Allah sehingga manusia bebas bersikap apatis
B.
Berbaik sangka terhadap
segala ketentuan yang ada pada diri kita adalah dari Allah dan tidak perlu
berusaha
C.
Berbaik sangka bahwa
andaikata Allah memasukkan hambanya ke Neraka adalah hak Allah
D.
Berbaik sangka kepada Allah
bahwa dosa apapun besarnya akan tetap diampuni
E.
Berbaik sangka terhadap
segala ketentuan dan ketetapan Allah yang diberikan kepada manusia
27.
Sesungguhnya taubat yang
diterima oleh Allah adalah taubat bagi orang-orang yang mengerjakan kejahatan
karena ketidaktauan lalu mereka bertaubat dengan segera, sebagaimana dijelaskan
oleh Allah dalam …………………….
A.
QS. At-tahrim ayat 8
B.
QS. Al-Anbiya ayat 87
C.
QS. Thaha ayat 82
D.
QS. At-taubah ayat 17
E.
QS. Al-Baqarah ayat 221
28.
Tertananmnya kesadaran yang
mendalam bahwa manusia itu tidak boleh gegabah dalam menilai siapapun, karena
itu belum tentu yang dianggap buruk itu memang benar-benar buruk adalah salah
satu hikmah dari ……………………..
A.
Tamanni
B.
Husnuzzan
C.
Tobat
D.
Raja’
E.
Gibah
29.
Tertanamnya kesadaran yang
mendalam bahwa manusia itu tidak sempurna dan bisa berbuat kesalahan, karena
itu bisa menimbulkan sikap hati-hati dan tidak gegabah adalah salah satu hikmah
dari ……………..
A.
Tamanni
B.
Su’uzzan
C.
Tobat
D.
Raja’
E.
Gibah
30.
Tertanamnya kesadaran yang mendalam
bahwa manusia itu makhluk yang serba kekurangan, tidak sempurna, olehkarena itu
masih sangat membutuhkan bantuan dan pertolongan dari orang lain, terutama
pertolongan dari Allah SWT, adalah salah satu hikmah dari …………………
A.
Tamanni
B.
Su’uzzan
C.
Tobat
D.
Raja’
E.
Gibah
B.
Jawablah pertanyaan dibawah
ini dengan tepat!
1. Perbuatan syirik dapat
merendahkan harkat dan martabat manusia, apalagi jika yang diberi sifat krtuhanan
itu alam lain yang bukan manusia. Jelaskan apa yang dimaksud dengan syirik!
2. Syirik merupakan perbuatan
dosa besar,seseorang yang terjerumus kedalam kesyirikan maka amal kebajikan
yang telah ia lakukan tidak dapat berguna sama sekali. Jelaskan mengapa syirik
termasuk dosa besar dan tunjukkan dalilnya!
3. Jelaskan sikap yang harus
kita miliki berkaitan dengan nama Allah al Matin !
4. Taubat oleh para ulama
diklasifikasikan dalam tiga macam, anatara lain yatu tobat awam. Jelaskan apa
yang dimaksud dengan taubat awam!
5. Husnudzan merupakan salah satu sifat terpuji.
Ada berapa hikmah yang dapat dipetik dari sikap terpuji tersebut, sebutkan!
terima kasih banyak soal yang anda buat sangat membantu
ReplyDeleteJawaban nya
ReplyDelete